Majalah Forbes merilis daftar 40 orang terkaya di Indonesia pada 2010. Disebutkan, kekayaan dari 40 orang itu mencapai US$ 71 miliar atau meningkat dibandingkan tahun lalu yang sebesar US$42 miliar.
Pada urutan pertama, pemilik grup Djarum, Budi dan Michael Hartono, tercatat sebagai orang paling kaya di Indonesia. Total kekayaannya senilai US$11 miliar.
Di urutan kedua juga diduduki oleh bos perusahaan rokok yakni Susilo Wonowidjojo, pemilik Gudang Garam. Total kekayaannya mencapai US$ 8 miliar.
Berikut daftar 40 orang terkaya versi Forbes:
1. R Budi & Michael Hartono US$11 miliar
2. Susilo Wonowidjojo US$8 miliar
3. Eka Tjipta Widjaja US$6 miliar
4. Martua Sitorus US$3,2 miliar
5. Anthoni Salim US$3 miliar
6. Sri Prakash Lohia US$2,65 miliar
7. Low Tuck Kwong US$2,6 miliar
8. Peter Sondakh US$2,3 miliar
9. Putra Sampoerna US$2,3 miliar
10. Aburizal Bakrie US$2,1 miliar
11. Kiki Barki US$1,7 miliar
12. Eddy William Katuari US$1,65 miliar
13. Edwin Soeryadjaya US$1,6 miliar
14. Boenjamin Setiawan US$1,5 miliar
15. Garibaldi Thohir US$1,45 miliar
16. Sukanto Tanoto US$1,4 miliar
17. Theodore Rachmat US$1,35 miliar
18. Chairul Tanjung US$1,25 miliar
19. Murdaya Poo US$1,15 miliar
20. Ciliandra Fangiono US$1,1 miliar
21. Benny Subianto US$1,05 miliar
22. Arifin dan Hilmi Panigoro US$985 juta
23. Sjamsul Nursalim US$850 juta
24. Agus Lasmono Suwikatmono US$845 juta
25. Kartini Muljadi US$840 juta
26. Tahir US$805 juta
27. Sandiaga Uno US$795 juta
28. Mochtar Riady US$730 juta
29. Ciputra US$725 juta
30. Hashim Djojohadikusumo US$680 juta
31. Harjo Sutanto US$350 juta
32. Trihatma Haliman US$600 juta
33. Hary Tanoesudibjo US$595 juta
34. Kusnan dan Rusdi Kirana US$580 juta
35. Wiwoho Baduki Tokronegoro US$575 juta
36. Engki Wibowo dan Jenny Quantero US$560 juta
37. Husain Djojonegoro US$545 juta
38. Eka Tjandranegara US$525 juta.
39. Sutanto Djuhar US$490 juta.
40. Prajogo Pangestu US$455 juta.
sumber: http://www.strov.co.cc/2010/12/40-orang-terkaya-indonesia-2010-versi.html
Friday, December 10, 2010
40 Orang Terkaya Indonesia 2010 Versi Forbes
Related Posts :
fakta
- Ikan Lele Bermutasi Jadi Pemangsa Manusia
- 6 Fakta Memalukan dan Menyedihkan Tentang Malaysia Yang Tidak Diketahui Rakyatnya
- Mantan Kenek Itu Terpilih Jadi Bupati Pacitan
- 10 Anak Kembar dengan cerita Unik di Dunia!
- Kebiasaan-Kebiasaan Aneh Orang Korea
- Kisah-kisah Nyata Orang yang Terdampar di Pulau Tak Berpenghuni
- Profil Anggota Sansevieria (part 1)
- 10 pembangkit listrik tenaga air terbesar di dunia
- Pembangkit Listrik Tenaga Surya Terbesar di Sahara
- PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK / PLTA TERBESAR (KEDUA) SE DUNIA
- Three Gorges Dam, PLTA Terbesar di Dunia
- SoloPro, Hard Disk Perkasa Tak Mempan & Dibakar Ditenggelamkan
- Permintaan 'Aneh' Terpidana Mati Jelang Ajal
- Perbandingan Kekuatan Militer Korea Selatan dan Utara
- 10 Phobia paling aneh di dunia
- 6 Pulau Paling Misterius dan Menyeramkan di Dunia
- Binatang Paling Rakus di Dunia
- Inilah 20 Jam Tangan Dengan Harga Termahal di Dunia
- Fakta Haramnya Babi Dari Sudut Pandang Ilmiah (Tambahan)
- Fakta tentang Babi
Sansevieria
- Antikolonialisme dan Anti-elitisme dalam Pemikiran Soekarno Muda
- Ikan Lele Bermutasi Jadi Pemangsa Manusia
- SEKILAS TENTANG SEJARAH KEMBANG API
- APA YANG TERJADI JIKA SUHU DI BUMI MAKIN MEMANAS...?
- Sepakbola Nasional Menuju Kehancuran?
- Inilah Mobil Murah Tapi Keren, 1 Motor Bisa Beli 3
- 2 Dokter Indonesia Yang Mendunia
- 7 Legenda Olahraga Terbaik Sepanjang Masa
- 10 Kecelakaan Terhebat Dalam Balapan Formula 1
- 7 Kisah Nyata Perjuangan Hidup Anak Kecil Yang Mengagumkan
- Kisah Soekarno Buat Presiden Amerika Bersujud Di Kakinya
- Anggota DPR Anggap TKI di Dubai Sebagai Sampah
- 10 Kematian Paling Tragis Saat Syuting Film
- 6 Fakta Memalukan dan Menyedihkan Tentang Malaysia Yang Tidak Diketahui Rakyatnya
- Alfred Riedl Tidak Selebrasi Gol? Inilah Alasannya
- 6 Pahlawan Yang Mati Secara Konyol
- Anak Bunuh Diri Agar Hatinya Bisa Didonorkan ke Sang Ayah
- Inilah Isi Email Prita Mulyasari yang Membuatnya Sempat Ditahan di LP Wanita Tangerang
- cinta 100 hari
- Kisah Haru Dari Seorang Anak Kecil .... Silahkan meneteskan air mata
indonesia
- Antikolonialisme dan Anti-elitisme dalam Pemikiran Soekarno Muda
- Sepakbola Nasional Menuju Kehancuran?
- 2 Dokter Indonesia Yang Mendunia
- Anggota DPR Anggap TKI di Dubai Sebagai Sampah
- Kelakuan Memalukan Menteri Indonesia terhadap Menteri dari Jepang
- Sejarah GAM: Lahir karena Penindasan dan Pelecehan Tanah Adat
- Daftar Nama Menteri Kabinet Indonesia Bersatu Jilid II (2009-2014)
- 8 mega proyek indonesia : Siap menghantar indonesia menjadi negara maju...
- Asal Mula Keistimewaan Yogyakarta
- Warung-warung Plesetan dari Merk Terkenal
- 25 Buah Langka Dari Kalimantan
- 10 Gedung Tertinggi di Jakarta
- Profil Irfan Bachdim
- Profil Bambang Pamungkas
- Sedikit Penjelasan tentang STAN
- Negara Terkaya Di Dunia Yang Luput Dari Perhatian Dunia
- Arti Sebuah Persahabatan
- FAKTA DIBALIK G30S PKI
- Ekonomi RI Lebih Stabil dengan Syariah
Posted by
Yudo Prayogi Irsad
at
8:15 PM
Labels: fakta, indonesia, Sansevieria
0 comments:
Post a Comment
Monggo dikomen gan! Blog ini Dofollow!